Pabrik Baru Deli di Karawang, KDM Dorong Pertumbuhan Ekonomi Jabar

KILASPUBLIK.com – Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, hadir dalam acara peletakan batu pertama (groundbreaking) pembangunan pabrik baru Deli di Kawasan Industri Artha Industrial Hill, Kabupaten Karawang, pada Rabu (26/11/2025). Dalam…

Menag Tegaskan Nol Toleransi terhadap Penyimpangan Pengadaan di Kemenag

KILASPUBLIK.com – Kementerian Agama menegaskan komitmennya untuk menjaga proses pengadaan barang dan jasa tetap profesional, transparan, serta bebas dari intervensi pihak mana pun. Penegasan ini disampaikan Menteri Agama, Nasaruddin Umar,…

Bareskrim Ambil Alih Penyelidikan Narkoba di Tol Trans Sumatera

KILASPUBLIK.com – Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri resmi mengambil alih penyelidikan kasus temuan narkoba dalam jumlah besar di Jalan Tol Trans Sumatera, Lampung. Pengalihan penanganan yang mulai berlaku sejak…

Korlantas Polri Tingkatkan Profesionalisme Petugas Dakgar Lantas Jawa–Bali

KILASPUBLIK.com – Korlantas Polri melalui Subdit Dakgar Ditgakkum mengadakan pelatihan dan sertifikasi bagi petugas Penindakan Pelanggaran Lalu Lintas (Dakgar Lantas) untuk Rayon Jawa–Bali Tahun Anggaran 2025 pada Minggu, 23 November…

A400M: Kekuatan Baru Udara Indonesia untuk Pertahanan dan Misi Kemanusiaan

KILASPUBLIK.com – Kementerian Pertahanan kembali menegaskan komitmennya dalam memperkuat kemampuan udara nasional melalui pengadaan Airbus A400M. Pesawat angkut strategis terbaru milik TNI Angkatan Udara ini memiliki panjang 45,1 meter dan…

Menteri Maruarar Sirait Ajak Warga Bekasi Manfaatkan Kredit Program Perumahan dan FLPP

KILASPUBLIK.com – Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman RI, Maruarar Sirait, mengajak masyarakat Provinsi Jawa Barat, khususnya di Kabupaten Bekasi, untuk memanfaatkan Kredit Program Perumahan serta Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP).…

Hormati Putusan MK, Polri Tarik Pati dari Proses Alih Jabatan

KILASPUBLIK.com – Polri menegaskan komitmennya untuk menghormati Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 114/PUU/XXIII/2025 tanggal 13 November 2025. Hal ini disampaikan oleh Karo Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu…

KAI Daop 2 Bandung Siapkan 12.782 Kursi per Hari Jelang Libur Nataru

KILASPUBLIK.com – Menjelang masa Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 2 Bandung menyiapkan rata-rata 12.782 tempat duduk per hari untuk melayani…

Polri Pastikan Tak Ada Rangkap Jabatan Anggota yang Ditugaskan ke Pusat

KILASPUBLIK.com – Polri menegaskan bahwa setiap anggota yang ditugaskan ke instansi pemerintah di tingkat pusat tidak lagi memegang jabatan di internal Polri. Kebijakan ini dilakukan untuk mencegah rangkap jabatan dan…

Targetkan Investor Global, Indonesia Perkuat Stabilitas Ekonomi Nasional

KILASPUBLIK.com – Kementerian Keuangan menegaskan komitmen kuat Indonesia dalam menjaga stabilitas makroekonomi serta melanjutkan reformasi yang mendukung investasi. Pernyataan ini disampaikan kepada para pelaku usaha dan investor anggota Kamar Dagang…